Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

USAHA PENDEDERAN IKAN LELE TAHAP II

Gambar
Pendahuluan Lele merupakan salah satu komoditas perikanan tawar yang memiliki permintaan pasar yang terus meningkat. Tekstur daging yang lembut serta mudahnya mengolah kedalam berbagai jenis bahan pangan mengakibatkan tingginya permintaan dalam ukuran konsumsi baik dari rumah tangga maupun restoran. Tingginya permintaan lele konsumsi diikuti dengan meningkatnya permintaan benih. Sehingga banyak dari kalangan masyarakat yang menjadikan kegiatan budidaya ikan lele menjadi sebagai usaha utama maupun usaha sampingan. Kegiatan pembudidayaan ikan lele yang paling banyak diminati yaitu bidang pembenihan. Sedikitnya modal dan minimnya lahan yang digunakan menjadikan alasan bagi pembudidaya manjalankan usaha ini. Usaha pendederan ikan lele adalah pemeliharaan benih ikan lele yang berasal dari hasil pembenihan hingga mencapai ukuran tertentu. Pendederan ikan lele dilakukan dalam dua tahap, yakni pendederan tahap pertama dan pendederan tahap kedua. Usaha pendederan ikan lele tahap kedua, m

ADOPSI INOVASI DAN KOMPONEN YANG MEMPENGARUHI

Gambar
Pendahuluan Berbagai macam pemahaman dan pengertian tentang inovasi menurut beberapa ahli adalah . Menurut simamora (2003), inovasi merupakan suatu ide, praktek, atau produk yang dianggap baru oleh individu atau grub yang baru dan relevan. Sedangkan Kotler (2003) mengartikan inovasi sebagai barang, jasa, dan ide yang dianggap baru oleh seseorang. Inovasi adalah sesuatu ide, perilaku, produk, informasi, dan praktek-praktek baru yang belum banyak diketahui, diterima dan digunakan/diterapkan, dilaksanakan oleh sebagian besar warga masyarakat dalam suatu lokalitas tertentu, yang dapat digunakan atau mendorong terjadinya perubahan-perubahan di segala aspek kehidupan masyarakat demi selalu terwujudnya perbaikan-perbaikan mutu hidup setiap individu dan seluruh warga masyarakat yang bersangkutan (Mardikanto, 1993). Sedangkan menurut Van den Ban dan H.S. Hawkins, 1999 yang dimaksud dengan inovasi adalah suatu gagasan, metode, atau objek yang dapat dianggap sebagai sesuatu yang baru, tet